Measurement, Euclidean, Cost-Weighted Distance, Path-Distance Analysis
Measurement (Pengukuran)
Pengukuran merupakan metode yang
digunakan untuk menghitung jumlah dari point, panjang dari line, dan
luas (area) atau keliling (perimeter) dari polygon.
Jenis Measurement (Pengukuran)
- Raster GIS Measurement
- Vector GIS Measurement
Raster GIS Measurement
1. Pythagorean Distance / Euclidean Distance
Menghitung panjang atau jarak antara dua titik menggunakan rumus pythagoras.
2. Manhattan Distance
Menghitung panjang atau jarak antara dua titik dengan menghitung jumlab sel yang dilalui oleh garis tersebut.
3. Proximity Distance
Menghitung panjang atau jarak antara dua
titik dengan perkiraan. Proximity mirip dengan pythagorean, tetapi
diterapkan pada setiap pixel.
4. Perimeter and Area
Menghitung keliling (perimeter) dan luas (area) dari sebuah polygon dengan menggunakan rumus geometri dengan satuan cell unit.
contoh dari masing-masing pengukuran:
Vector GIS Measurement
Pada pengukuran vektor, pengukuran
panjang atau jarak menggunakan rumus pythagoras, dan pengukuran luas dan
keliling menggunakan rumus geometri.
contoh pengukuran vektor:
Komentar
Posting Komentar